Wikipedia:Jangan Gunakan Gaya Bahasa Naratif
Penampilan
Dalam menulis di Wikipedia, penulis harus menggunakan gaya bahasa yang ensiklopedis. Apabila suntingan Anda mengandung kata-kata seperti "Kita", "Anda", atau mengandung kalimat-kalimat pertanyaan yang dijawab sendiri, berarti kemungkinan Anda menggunakan gaya bahasa naratif. Hindari gaya bahasa naratif. Contoh yang dimaksud dengan gaya bahasa naratif adalah seperti paragraf di bawah ini:
Contoh setelah diperbaiki ke gaya bahasa standar Wikipedia:
Beberapa contoh lainnya dari kalimat yang bergaya naratif dan cenderung monolog yang harus dihindari:
Templat
[sunting sumber]Templat yang digunakan untuk memberi tag halaman yang menggunakan gaya bahasa naratif adalah {{rapikan-naratif}}.
</ div>