Pergi ke kandungan

Mutiara (sinetron)

Daripada Wikipedia, ensiklopedia bebas.

Mutiara adalah judul drama lipur lara syarikat Sinemart yang ditayangkan secara stripping (setiap hari) di televisyen swasta di Indonesia, yaitu RCTI, pada pukul 19.00. Judul Mutiara diambil dari nama tokoh utamanya, yaitu Mutia dan Tiara. Drama lipur lara ini merupakan adaptasi dari komik Jepun berjudul "Popcorn".

Jalan Cerita

[sunting | sunting sumber]

Ada dua anak, yang bernama Mutia dan Tiara. Mereka berdua berbeda nasib. Mutia sakit berpanjangan sedangkan Tiara tomboi, sehat, dan ceria. Karena Mutia sering sakit, Tiara dihantar ke rumah neneknya di Bandung. Suatu ketika, Tiara kembali ke Jakarta untuk menemui ibu bapanya. Di Jakarta, Tiara satu sekolah dengan Iman yang badung.

Iman adalah seorang teman Tiara yang menyukai Tiara. Dia tergabung dalam Geng Badung bersama Ivan (ketua kelas), Bobby (yang juga menyukai Tiara), Tiara, Nina (perempuan yang paling feminin di antara anggota yang lain), dan Vega (wakil ketua kelas berambut keriting). Kemudian bergabung pula Aulia (saudara angkat Tiara).

Iman sebenarnya sangat menyukai Tiara, tetapi dia menyembunyikannya. Dia disaingi oleh Bobby dan yang paling berat adalah Kak Reza, yang pintar melukis dan benar-benar disukai Tiara.

Suatu saat, dia melihat trik untuk membuat perempuan yang disukai cemburu. Karena itulah dia berusaha membuat cemburu Tiara dengan mendekati Aulia. Namun, Aulia juga suka pada Iman, sehingga semua teman-temannya meledeki Iman.

Iman hidup sederhana. Dia suka membantu ibunya —yang juga menyukai Tiara— mengirim catering. Rendang buatan ibu Iman adalah favorit Tiara. Namun, ayahnya lelaki yang amat jahat. Dia suka berjudi, dan menjual anak, termasuk berusaha menjual Tiara. Seringkali Iman dipukuli oleh ayahnya sendiri karena melawan.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]