Mata kail
Penampilan
Mata kail adalah salah satu alat digunakan untuk menangkap atau memancing ikan yang paling diketahui, biasanya sebagai tempat untuk menaruh umpan.
Ia awalnya dibuat daripada tulang atau kayu keras pada zaman dahulu. Pada masa kini bermacam-macam mata kail sudah dapat dibuat dari berbagai macam logam keras seperti dari besi (yang diberi lapisan chrome), besi waja atau bisa juga dengan campuran bahan logam lainnya misalnya dari bahan karbon.
Mata kail mempunyai bentuk dan ukuran yang beragam bergantung kepada spesifikasi pembuat, di mana ukuran besar-kecil ia biasanya dibezakan dengan menggunakan pengredan nombor. Namun begitu bentuk mata kail yang dihasilkan pembiuat tersebut akan sentiasa konsisten.